WITH LOVE
“Dan diantara tanda-tanda kekuasaanNya ialah Dia menciptakan untukmu pasangan-pasangan dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikanNya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir.”
(Qs. Ar. Rum : 21)
Bride & Groom
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara pernikahan putra-putri kami:
Siti Khoirun Nisa
Anak Kedua
Bapak Padlan & Ibu Siti Indayah
M. Lutfal Karim
Anak Kedua
Bapak Moh. Ma'ruf & Ibu Siti Marfu'ah
SAVE THE DATE
Akad Nikah
Kamis, 6 November 2025
08.00 WIB - Selesai
Dsn. Bakalan Kidul, RT 15/RW 07
Ds. Bakalan, Kec. Grogol, Kab. Kediri
Resepsi
Kamis, 6 November 2025
14.00 WIB - Selesai
Dsn. Bakalan Kidul, RT 15/RW 07
Ds. Bakalan, Kec. Grogol, Kab. Kediri
Love Story
Januari 2022
Awal komunikasi dimulai melalui pesan singkat. Niat yang terucap saat itu begitu tulus, langsung mengarah pada jalan yang diridhai Allah, yaitu pernikahan. Namun, pada saat itu Nisa masih ingin berfokus pada cita-cita dan karier, sehingga belum terlintas keinginan untuk melangkah ke hubungan yang lebih serius.
November 2024
Takdir Allah mempertemukan kembali dalam komunikasi. Dari perbincangan sederhana, tumbuh rasa nyaman yang semakin hari semakin menguat. Frekuensi komunikasi yang awalnya biasa, berubah menjadi bagian yang terasa berarti. Yapss lama kelamaan ada rasa senangnya, bisa sejalan dan sama dalam berfikir itu yang membuat sebuah kunci penting.
Februari 2025
Dengan penuh keyakinan dan kesungguhan, keluarga datang untuk menyatakan niat baik. Do'a pun dipanjatkan agar langkah ini menjadi jalan yang diridhai, penuh keberkahan, dan menjadi awal perjalanan bersama menuju ridha-Nya. Hasil dari keyakinan dan tekad kami, tidak lama juga kami memutuskan lamaran.
November 2025
Segala doa dan penantian bermuara pada hari yang dinanti. Dengan lafaz ijab kabul, dua hati dipersatukan dalam ikatan suci pernikahan. Benarlah bahwa, "Jika Allah telah menakdirkan, maka sejauh apapun jarak, seberapa lama pun waktu, dan seberapa banyak rintangan, jodoh itu tetap akan dipertemukan pada saat yang paling indah.”
wedding gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
Wishes
Sampaikan doa dan ucapan terbaik Anda
Merupakan suatu kebahagiaan dan kehormatan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dan memberikan doa restu kepada kami
Nisa & Lutfal