“Dan diantara tanda-tanda kekuasaanNya ialah Dia menciptakan untukmu pasangan-pasangan dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikanNya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir.”
(Qs. Ar. Rum : 21)
Bride & Groom
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara pernikahan putra-putri kami:
M. Erlangga
Anak Ketiga Bapak Rusli & Ibu Ningsi
&
Lia Fitri Yanti, S.Sos
Anak Pertama Bapak Eliadi & Ibu Almh Eliati
SAVE THE DATE
Hari
Jam
Menit
Detik
Akad Nikah
Minggu, 7 Desember 2025
09.00 WIB - Selesai
Desa pedamaran 2 darat Talang Semut Kecamatan Pedamaran Kabupaten OKI
Pertemuan kami bermula dengan cara sederhana, namun menyisakan kesan yang mendalam. Seiring waktu, kami menyadari bahwa kebersamaan ini adalah anugerah yang patut disyukuri. Dengan restu keluarga dan izin Allah SWT, kami memantapkan hati untuk melangkah bersama dalam ikatan suci pernikahan
wedding gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.